Soal UTS Semester 2 IPS Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum 2013

Soal UTS Semester 2 IPS Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum 2013
Soal UTS Semester 2 IPS Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum 2013 akan Admin Akses Guru bagikan pada kesempatan tulisan artikel ini sebagain persiapan kegiatan Ulangan Tengah Semester II yang sebentar lagi akan dilaksanakan dan sudah sebuah kewjiban bagi Bapak dan Ibu untuk membuat soal lengkap dengan jawaban dan kisi-kisinya.

Download Soal UTS Semester 2 IPS Kelas 7 SMP/MTs K13 yang Admin bagikan ini terdiri dari 50 soal pilihan ganda yang dapat Bapak dan Ibu gunakan tidak hanya untuk kegiatan Ulangan Tengah Semester tapi soal ini pun dapat di gunakan untuk kegiatan latihan soal atau ulangan harian (UH). Berikut sekilas gambaran mengenai Soal IPS tersebut.

Contoh Soal UTS Semester 2 Mata Pelajaran IPS Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum 2013

Tujuan orang menghasilkan barang adalah untuk
A. Memperoleh pengakuan
B. Membayar pajak
C. Menghindari perusahaan disita oleh negara
D. Memperoleh keuntungan

Di bawah ini yang merupakan faktor produksi turunan adalah
A. Modal
B. Tenaga kerja
C. Alam
D. Alat produksi

Di bawah ini yang merupakan faktor produksi asli adalah
A. Modal
B. Kewirausahaan
C. Alat produksi
D. Alam

Di bawah ini yang bukan merupakan tujuan distribusi adalah
A. Menyalurkan barang dari produsen ke konsumen
B. Agar hasil produksi lebih berguna bagi masyarakat
C. Agar kebersinambungan produksi terjamin
D. Agar konsumen merasa puas

Bapak Basuki mempunyai tempat produksi furnitur. Tempat produksi beliau menghasilkan berbagai macam perabotan seperti lemari, meja, kursi, tempat tidur, dan lain-lain. Bapak Basuki tidak menitipkan barangnya ke toko furnitur, namun langsung menjualnya kepada pemakai atau konsumen akhir, yaitu rumah tangga. Cara distribusi yang dilakukan oleh Bapak Basuki disebut dengan
A. Distribusi tidak langsung
B. Distribusi efektif
C. Distribusi semilangsung
D. Distribusi langsung

Kegiatan konsumsi dapat dilakukan oleh tiga pihak, antara lain
A. Partai politik
B. Rumah tangga keluarga
C. Organisasi kemasyarakatan
D. Organisasi pemuda

Di bawah ini yang merupakan faktor penentu permintaan adalah
A. Pemilu
B. Pergantian kepala negara
C. Kunjungan pejabat
D. Harga barang/jasa

Permintaan yang didukung oleh daya beli disebut dengan
A. Permintaan umum
B. Permintaan khusus
C. Permintaan efektif
D. Permintaan potensial

Di bawah ini yang merupakan faktor penentu dalam penawaran adalah:
A. Harapan akan mendapatkan laba
B. Biaya distribusi
C. Sumberdaya alam
D. Tenaga kerja yang murah

Di bawah ini yang bukan merupakan fungsi pasar adalah
A. Fungsi distribusi
B. Fungsi pembentuk harga
C. Fungsi sosial
D. Fungsi promosi

10 soal yang Admin sajikan di atas merupakan sekilas gambaran dari Contoh Soal UTS Semester 2 IPS Kelas VII, dan untuk lebih lengkap dan jelas mengenai soal tersebut Bapak dan Ibu dapat mendownloadnya melalui link dibawah ini.
Download Soal UTS Semester 2 IPS Kelas 7 SMP/MTs

Post a Comment

0 Comments