Hadirnya soal OGN ini di harapkan dapat membantu Bapak dan Ibu dalam persiapan untuk mengikuti kegiatan tersebut terutama pada mata pelajaran matematika. Bagi Anda yang membutuhkan soal tersebut Admin telah menyiapkan file lengkapnya dalam bentuk Pdf yang dapat Anda download pada akhir artikel ini lengkap dengan pembahasa setiap soalnya. Persyarat akademik perlu Anda ketahui sebagai berikut:
1. Guru yang unggul dilihat dari kompetensi pedagogik dan profesional:
- Kompetensi pedagogik, yaitu pemahaman terhadap peserta didik, perancangan dan pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar, dan pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan kompetensi diri;
- Kompetensi profesional, yaitu tingkat penguasaan materi pembelajaran secara luas dan mendalam, yang mencakup penguasaan materi kurikulum mata pelajaran di sekolah dan substansi keilmuan yang menaungi materinya, serta penguasaan terhadap struktur dan metode keilmuannya.
Baca juga : Pedoman Pelaksanaan OGN SMA SMK SMALB 20182. Guru yang menghasilkan karya pengembangan profesi atau karya inovatif dalam meningkatkan
mutu pembelajaran.
Contoh Soal OGN 2018 Mata Pelajaran Matematika SMA SMK SMALB
Untuk gambaran mengenai soal OGN Matematika SMA ini Bapak dan Ibu dapat melihatnya pada gambar di atas. Selengkapnya mengenai soal Olimpiade Guru Nasional tersebut dapat Anda unduh melalui link berikut:
Demikian yang dapat Admin sampaikan semoga contoh soal OGN Matematika jenjang SMA, SMK, SMALB ini dapat memberikan manfaat bagi Bapak dan Ibu dalam persiapan untuk mengikuti kegiatan olimpiade guru nasional di tahun 2018.
0 Comments