Membantu Bapak dan Ibu perihal sumber belajar Admin pada kesempatan artikel ini akan membagikan Buku Guru dan Siswa untuk kegiatan pembelajaran pada tahun ajaran baru 2018-2019. File dalam bentuk Pdf mengenai Buku tersebut, Admin bagikan untuk Kelas 6 jenjang SD dan MI untuk kegiatan belajar mengajar pada semester 2 (II). Buku yang dibagikan merupakan revisi terbaru dari kemendikbud yaitu revisi 2017.
Buku yang tersaji pada kesempatan artikel ini sangatlah lengkap, sesuai dengan tema yang tersaji pada pembelajaran Semester 2 untuk Kelas 6, dengan judul tema sebagai berikut :
Tema 6 Menuju Masyarakat Sehat
Tema 7 Kepemimpinan
Tema 8 Bumiku
Tema 9 Menjelajah Angkasa Luar
Selengkapnya untuk Buku Guru dan Siswa pada tema tersebut di Kelas VI , dapat Bapak dan Ibu download atau unduh pada link dibawah ini.
Kurikulum 2013 dirancang dengan karakteristik sebagai berikut.
- Mengembangkan keseimbangan antara sikap spiritual dan sosial, pengetahuan, dan keterampilan, serta menerapkannya dalam berbagai situasi di sekolah dan masyarakat.
- Menempatkan sekolah sebagai bagian dari masyarakat yang memberikan pengalaman belajar agar siswa mampu menerapkan apa yang dipelajari di sekolah ke masyarakat dan memanfaatkan masyarakat dan lingkungan sebagai sumber belajar.
- Memberi waktu yang cukup leluasa untuk mengembangkan berbagai sikap, pengetahuan, dan keterampilan.
- Mengembangkan kompetensi yang dinyatakan dalam bentuk Kompetensi Inti yang dirinci lebih lanjut dalam Kompetensi Dasar mata pelajaran.
- Mengembangkan Kompetensi Inti menjadi unsur pengorganisasi (organizing elements) Kompetensi Dasar. Semua Kompetensi Dasar dan proses pembelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi yang dinyatakan dalam Kompetensi Inti.
- Mengembangkan Kompetensi Dasar berdasar pada prinsip akumulatif, saling memperkuat (reinforced) dan memperkaya (enriched) antar-mata pelajaran dan jenjang pendidikan (organisasi horizontal dan vertikal).
- Rumusan Kompetensi inti sebagai berikut.
- Kompetensi Inti-1 (KI-1) untuk kompetensi inti sikap spiritual.
- Kompetensi Inti-2 (KI-2) untuk kompetensi inti sikap sosial.
- Kompetensi Inti-3 (KI-3) untuk kompetensi inti pengetahuan.
- Kompetensi Inti-4 (KI-4) untuk kompetensi inti keterampilan.
Kompetensi Dasar dibagi menjadi empat kelompok sesuai dengan pengelompokkan Kompetensi Inti sebagai berikut:
- Kelompok 1: kelompok Kompetensi Dasar sikap spiritual dalam rangka menjabarkan KI-1;
- Kelompok 2: kelompok Kompetensi Dasar sikap sosial dalam rangka menjabarkan KI-2;
- Kelompok 3: kelompok Kompetensi Dasar pengetahuan dalam rangka menjabarkan KI-3;
- Kelompok 4: Kompetensi Dasar keterampilan dalam rangka menjabarkan KI-4.
Link Unduh Buku Kelas 6 Semester 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 Tahun Ajaran 2018-2019
Buku Guru K13Tema 6 Menuju Masyarakat Sehat, Unduh File
Tema 7 Kepemimpinan, Unduh File
Tema 8 Bumiku, Unduh File
Tema 9 Menjelajah Angkasa Luar, Unduh File
Buku Siswa K13
Tema 6 Menuju Masyarakat Sehat, Unduh File
Tema 7 Kepemimpinan, Unduh File
Tema 8 Bumiku, Unduh File
Tema 9 Menjelajah Angkasa Luar, Unduh File
0 Comments